Hewan endoterm mendapatkan sebagian besar panas tubuhnya melalui proses metabolisme. Hewan endoterm sering disebut hewan berdarah panas. Beberapa hewan endoterm memiliki perilaku khusus atau struktur tubuh khusus untuk mengatur suhu tubuhnya, misalnya hibernasi, estivasi, atau migrasi. Contoh hewan endoterm berasal dari kelompok burung dan mamalia.
Sumber: IPA Terpadu 1 SMP/MTs Kelas VII
Tag :
Migrasi Endoterm Hibernasi Estivasi