Pecahan adalah bagian dari keseluruhan. Jika sebuah benda dibagi menjadi dua bagian sama besar, nilai setiap bagian adalah setengah atau satu perdua bagian dari jumlah benda seluruhnya. Pecahan dinyatakan dalam bentuk a/b, dengan a sebagai pembilang dan b disebut penyebut.
Sumber: ESPS Matematika Kelas IV
Tag :
pembilang penyebut pecahan