Amanat atau pesan yang terkandung dalam sebuah cerita. Pesan moral memuat ajakan penulis kepada pembaca untuk berbuat baik dan menjauhi perbuatan buruk. Contoh pesan moral: pada cerita Malin Kundang, kita harus menghormati orang tua.
Sumber : ESPS BAHASA INDONESIA SD/MI KELAS 3
Tag :
Amanat