Kelas

Padi dan Kapas

Kelas 4 Dilihat 9576 kali

Padi dan kapas adalah lambang sila ke-5 Pancasila yang berbunyi "Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia." Pada lambang Garuda Pancasila, simbol ini terletak di bagian kiri bawah perisai. Simbol padi yang berwarna kuning melambangkan pangan, sedangkan kapas yang berwarna putih melambangkan sandang. Kebutuhan pangan dan sandang adalah kebutuhan dasar setiap orang yang harus terpenuhi.

 

Sumber: ESPS PPKn KELAS 4


Tag :
papan pangan Padi dan Kapas Sandang

Gambar Terkait

Media Pembelajaran Terkait

Unduh Lihat

Soal Terkait

Glosarium

  1. Pangan
  2. Sandang
Galungan
Kelas 4

Galungan adalah hari raya umat Hindu yang dirayakan…

Alkitab
Kelas 4

Alkitab adalah kitab suci bagi umat Kristiani.…

Buddha
Kelas 4

Buddha adalah agama yang diajarkan oleh Siddharta…

Agama
Kelas 4

Agama adalah sebuah sistem yang mengatur kepercayaan…

Fasilitas Umum
Kelas 4

Fasilitas umum adalah sarana yang disediakan…

Cap Go Meh
Kelas 4

Cap Go Meh merupakan hari raya yang diperingati…

Empu Tantular
Kelas 4

Empu Tantular adalah pujangga ternama Sastra…

Biksu
Kelas 4

Biksu adalah rohaniwan dari agama Buddha yang…

Al-Qur'an
Kelas 4

Al-Qur'an adalah kitab suci bagi umat Islam…

Car Free Day
Kelas 4

Car Free Day atau Hari Bebas Kendaraan Bermotor…