Penguraian protein menjadi asam amino dan amonia. Contoh peristiwa amonifikasi dapat terjadi pada siklus nitrogen. Mikroorganisme dalam tanah akan mengurai bahan organik yang mati untuk dijadikan energi dan menghasilkan amonia serta senyawa dasar lain sebagai produk sampingan.
Sumber: IPA BIOLOGI 1 untuk SMA/MA KELAS X (K-MERDEKA)
Tag :
amonifikasi siklus nitrogen mikroorganisme